Soal latihan ini sering keluar dalam berbagai tes CAT misalnya pada Tes SKB CPNS, Seleksi PPPK Teknis Ujian mata kuliah teknik, Ujian masuk S2, Olimpiade, Ujian SKA, Ujian sertifikat konstruksi dan lain sebagainya.
Latihan soal dan kunci jawaban dengan kategori konstruksi berikut ini menyajikan beberapa soal dan kunci jawaban yang berisi seputar konstruksi, bangunan dan gedung dengan topik materi arsitektur, teknik sipil dan MEP.
Soal Konstruksi Paket 2
Ringkasan kuis
0 dari 10 pertanyaan telah diselesaikan
Pertanyaan:
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
Informasi
Selamat datang di Latihan Tes CAT Terketik, berikut adalah petunjuk untuk mengerjakan soal ini :
- Jumlah soal sebanyak 10 soal
- Klik kolom jawaban, jika belum yakin klik tinjau
- Waktu mengerjakan soal selama 10 menit (1 menit setiap soal)
- Jika waktu habis, sistem otomatis submit jawaban yang ada
Petunjuk pada kotak nomor soal
- Warna hijau adalah tanda soal sudah terjawab
- Warna kuning adalah tanda soal masih ditinjau
- Warna putih adalah tanda soal belum dijawab
Anda telah
Kuis sedang loading...
Anda harus masuk atau mendaftar untuk memulai kuis.
Anda harus menyelesaikan kuis dibawah ini, untuk memulai kuis ini:
Hasil
0 dari 10 pertanyaan terjawab dengan benar
Waktu Anda:
Waktu yang telah berlalu
Anda mendapatkan 0 poin dari total 0 poin, (0)
Kategori
- Arsitektur 0%
- Beton 0%
- Dauarial 0%
- Kayu 0%
- Konstruksi 0%
- Material 0%
-
Semua materi soal ini dapat dipelajari di arsitur.com
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
- Terjawab
- Tinjau
-
Pertanyaan ke 1 dari 10
1. Pertanyaan
Kategori: BetonBeton bertulang memiliki kemampuan untuk menahan gaya tarik dan tekan yang baik. Bagian yang berfungsi untuk menahan gaya tarik adalah ….
Benar
Komponen beton yang berfungsi untuk menahan gaya tarik adalah besi, besi tersebut dapat juga sering disebut sebagai tulangan.Salah
Komponen beton yang berfungsi untuk menahan gaya tarik adalah besi, besi tersebut dapat juga sering disebut sebagai tulangan. -
Pertanyaan ke 2 dari 10
2. Pertanyaan
Kategori: MaterialBahan yang dapat digunakan sebagai dinding partisi pada bangunan yaitu ….
Benar
Bahan yang dapat digunakan untuk dinding partisi diantaranya : bata merah, bata ringan multiplek, kaca, papan kalsiboard, bambu, dll.Salah
Bahan yang dapat digunakan untuk dinding partisi diantaranya : bata merah, bata ringan multiplek, kaca, papan kalsiboard, bambu, dll. -
Pertanyaan ke 3 dari 10
3. Pertanyaan
Kategori: KayuBagian paling bawah dari struktur kuda-kuda kayu disebut dengan ….
Benar
Bagian paling bawah pada struktur kuda-kuda kayu disebut dengan balok tarik yang berfungsi menahan gaya tarik pada atap.Salah
Bagian paling bawah pada struktur kuda-kuda kayu disebut dengan balok tarik yang berfungsi menahan gaya tarik pada atap. -
Pertanyaan ke 4 dari 10
4. Pertanyaan
Kategori: KonstruksiDi bawah ini merupakan struktur konstruksi gedung, kecuali ….
Benar
Drainase adalah saluran untuk mengalirkan air pada bangunan dan bukan merupakan bagian dari struktur bangunan.Salah
Drainase adalah saluran untuk mengalirkan air pada bangunan dan bukan merupakan bagian dari struktur bangunan. -
Pertanyaan ke 5 dari 10
5. Pertanyaan
Kategori: ArsitekturTinggi gagang pintu dari lantai pada jenis pintu ayun yaitu sekitar ….
Benar
Tinggi gagang pintu pada pintu ayun yaitu sekitar 90-110 cm dimana posisi tersebut adalah posisi yang ergonomis untuk tangan memegang gagang pintu.Salah
Tinggi gagang pintu pada pintu ayun yaitu sekitar 90-110 cm dimana posisi tersebut adalah posisi yang ergonomis untuk tangan memegang gagang pintu. -
Pertanyaan ke 6 dari 10
6. Pertanyaan
Kategori: ArsitekturFungsi atap yang paling utama yaitu ….
Benar
Tinggi gagang pintu pada pintu ayun yaitu sekitar 90-110 cm dimana posisi tersebut adalah posisi yang ergonomis untuk tangan memegang gagang pintu.Salah
Tinggi gagang pintu pada pintu ayun yaitu sekitar 90-110 cm dimana posisi tersebut adalah posisi yang ergonomis untuk tangan memegang gagang pintu. -
Pertanyaan ke 7 dari 10
7. Pertanyaan
Kategori: MaterialBahan atap yang dilarang karena dapat menyebabkan gangguan pernafasan yaitu ….
Benar
Asbestosis merupakan gangguan pernafasan yang timbul akibat serpihan debu dari material asbes.Salah
Asbestosis merupakan gangguan pernafasan yang timbul akibat serpihan debu dari material asbes. -
Pertanyaan ke 8 dari 10
8. Pertanyaan
Kategori: DauarialBerikut ini merupakan jenis kayu yang dalam kondisi idealnya dapat masuk dalam kategori kayu kelas 1, kecuali ….
Benar
Kayu sangon merupakan kayu jenis kelas 3 jika dilihat dari tingkat kekuatannya.Salah
Kayu sangon merupakan kayu jenis kelas 3 jika dilihat dari tingkat kekuatannya. -
Pertanyaan ke 9 dari 10
9. Pertanyaan
Kategori: MaterialSifat mekanik suatu bahan untuk menerima tegangan tanpa menyebabkan bahan tersebut menjadi patah merupakan pengertian dari ….
Benar
kekuatan/strength merupakan kemampuan suatu bahan untuk menerima tegangan tanpa menyebabkan bahan tersebut menjadi patah.Salah
kekuatan/strength merupakan kemampuan suatu bahan untuk menerima tegangan tanpa menyebabkan bahan tersebut menjadi patah. -
Pertanyaan ke 10 dari 10
10. Pertanyaan
Kategori: ArsitekturSebuah dinding yang memisahkan ruangan kamar tidur dan ruang keluarga memiliki panjang 3,5 m dan tinggi 3 m, maka luas plesteran dinding tersebut yaitu ….
Benar
Dinding tersebut memiliki 2 sisi dan tidak ada dijelaskan adanya pintu yang mengurangi luas dinding sehingga luas plesteran = 2 x luas dinding, luas plesteran = 2 x 3,5 m x 3 m, luas plesteran = 21 m2Salah
Dinding tersebut memiliki 2 sisi dan tidak ada dijelaskan adanya pintu yang mengurangi luas dinding sehingga luas plesteran = 2 x luas dinding, luas plesteran = 2 x 3,5 m x 3 m, luas plesteran = 21 m2
Soal-soal ini bisa di download untuk dipelajari secara offline. Silahkan kunjungi link berikut untuk melanjutkan proses download.